JAKARTA, KOMPAS.TV - Wakil Presiden Ma'ruf Amin menyampaikan pidato perpisahan dengan jajaran staf Sekretariat Wakil Presiden di Auditorium Setwapres, Istana Wapres, Jakarta, pada Kamis (17/10/2024). <br /> <br />Ma'ruf Amin mengaku merasa bahagia bekerja selama lima tahun bersama jajaran staf Sekretariat Wakil Presiden. <br /> <br />Baca Juga Pamit ke Jajaran Sekretariat Wapres, Ma'ruf Amin Mohon Maaf dan Sampaikan Pesan untuk Gibran di https://www.kompas.tv/nasional/546901/pamit-ke-jajaran-sekretariat-wapres-ma-ruf-amin-mohon-maaf-dan-sampaikan-pesan-untuk-gibran <br /> <br />#maruf #wapres #marufamin <br /> <br />Produser: Ikbal Maulana <br /> <br />Thumbnail: Vila Randita <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/547029/full-pidato-perpisahan-wapres-ma-ruf-amin-ke-jajaran-sebut-bahagia-kerja-selama-5-tahun
